Karya Campfire Cooking in Another World with My Absurd Skill Tembus 10 Juta Kopi

Seperti diketahui, “Campfire Cooking in Another World with My Absurd Skill” memperkenalkan Mukoda Tsuyoshi yang mendadak dipanggil ke dunia lain, yang membutuhkan ksatria untuk melawan aneka monster mengerikan. Hanya saja, ia rupanya mendapat kemampuan yang terbilang absurd dan dianggap tak berguna: belanja online. Mukoda akhirnya berpisah dengan para ksatria yang direkrut kerajaan, dan memilih untuk bertualang sendiri. Tak disangka, kemampuan belanja online serta memasak aneka sajian dari dunia modern memberikan perjalanan penuh warna baginya. Sejumlah sosok kuat pun menjadi sekutunya, karena ngiler dengan makanan yang disajikan Mukoda. Mulai dari Fel,…

Read More

Debut Pameran Karya Seni Impresionis Prancis Terbesar di Asia Tenggara

Sebuah pameran seni yang luar biasa akan menghimpun 17 karya agung Claude Monet, seorang seniman yang sangat berpengaruh dalam dunia impresionisme. Karya-karya ini menggambarkan keindahan yang mendalam, dari ladang bunga yang berwarna cerah hingga lanskap yang tenang, mengeksplorasi berbagai aspek kehidupan dan alam. Pameran ini akan memberikan nuansa baru terhadap halte-halte seni, serta menunjukkan kekuatan Monet dalam menangkap keindahan alam sekitarnya. Dengan palet warna yang kaya dan penggunaan cahaya yang inovatif, setiap lukisan mengajak pengunjung untuk merasakan sensasi yang berbeda. Karya-karya yang dipamerkan meliputi tema-tema ikonis Monet, seperti lukisan jembatan…

Read More