Penyebab Jerawat di Kulit Kepala dan Solusinya

Jerawat di kulit kepala, yang dikenal dalam istilah medis sebagai folikulitis, adalah masalah yang umum terjadi. Ketika folikel rambut mengalami penyumbatan dan peradangan, kondisi ini dapat menghasilkan benjolan berwarna merah yang sering kali diikuti nanah, serta menyebabkan ketidaknyamanan berupa rasa sakit dan gatal. Bagaimana sebenarnya jerawat pada kulit kepala terbentuk? Meskipun terlihat mirip dengan jerawat yang muncul di area lain, jerawat ini dapat muncul di garis rambut dan di seluruh permukaan kulit kepala, bahkan dalam jumlah banyak. Banyak orang mengira ini adalah hal sepele, tetapi sesungguhnya perlu penanganan yang tepat.…

Read More

Selebgram Zoe Levana Bahas Definisi Cantik dan Percaya Diri Pernah Alami Insecure Karena Jerawat

Zoe Levana menyadari sepenuhnya betapa pentingnya menjaga penampilan bagi setiap publik figur. Melalui perawatan diri, ia percaya bisa mencurahkan rasa cinta pada diri sendiri yang pada akhirnya berdampak positif terhadap kepercayaan dirinya. Dalam acara pembukaan Bathaholic di Mall of Indonesia, Zoe berbagi pandangannya mengenai pentingnya menginvestasikan waktu untuk merawat tubuh. Menurutnya, hal ini bukan hanya berfungsi untuk kecantikan fisik, tetapi juga kesehatan mental yang lebih baik. “Menurut aku itu penting banget. Karena menurut aku body care itu sebenarnya salah satu cara bagaimana kita mencintai diri sendiri,” ungkap Zoe ketika berbicara…

Read More